Skip to main content

Posts

Featured

5 TIPS BERPERGIAN MUDAH & MURAH KE JEPANG

Hai, temans!            Masih ngomongin tentang liburan di Jepang! Kali ini aku akan membahas lebih detail mengenai tips untuk memudahkan perjalanan wisata di Jepang.  1.        Menyusun itenerary secara detail.            Perencanaan selalu lebih baik disbanding tidak sama sekali. Susunlah itinerary yang terperinci seperti hotel, makanan, budget per hari, tempat wisata yang akan dikunjungi, biaya tak terduga, dan sebagainya. Jangan lupa cek musim dan temperatur di Jepang untuk meminimalisasi pengeluaran tak terduga seperti baju hangat, payung lipat, dan lainnya. 2.        Aktifkan kartu kredit untuk emergency situation.            In case kalau duit yen habis, atau dompet hilang (taruh kartu kredit di tempat lain selain dompet), kita masih bisa hidup tanpa terlalu menderita selama wisata di Jepang. Credit Card untuk Keadaan Mendesak 3.        Gunakan Bus Tour dibandingkan Shinkansen atau taksi.          

Latest Posts

Tips Transportasi Murah ke 4 Tempat Wisata Terkenal di Jepang